Rabu, 25 Juni 2014

Musyawarah Mahasiswa KBM Universitas Galuh Ke -XVI

Pada hari Selasa (24/6) Dewan Perwakilan Mahasiswa Universitas Galuh Melaksanakan Kegiatan Musyawarah Mahasiswa yang ke-16 yang dihadiri oleh BEM/SEMA Fakultas Se-Universitas Galuh, Pada MUMAS  tersebut dibahas tentang AD/ART , Laporan Kinerja BEM Universitas Galuh Periode 2013/2014 , dan Pemilihan Ketua DPM, dan Presiden Mahasiswa, Kegiatan yang dilaksanakan di Auditorium unigal telah memutuskan ada beberapa hal yang baru untuk kegiatan / rekomendasi yang akan dilaksanakan 1 tahun kedepan, yang paling eksklusif yaitu diputuskannya PEMIRA(Pemilhan Raya) yang pertama di universitas galuh, selain itupun pada akhir acara ditetapkan Presma dan Ketua DPM yang Baru, Irfan Paturohman dari Prodi Sejarah FKIP terpilih sebagai Presiden Mahasiswa periode 2015-2015 dan Riki Hermawan dari Fakultas Hukum dipercaya menjadi Ketua DPM Universitas.
Selamat dan sukses untuk Unigal yang lebih baik. Hidup Mahasiswa.



















Tidak ada komentar:

Posting Komentar